Belajar Bahasa Indonesia Online SD SMP SMA KBBI PUEBI Buku Materi Pelajaran Tugas Latihan Soal Ujian Sekolah Penilaian Harian Silabus

Pencarian

23 Februari 2017

3 .Pengatur Lalu Lintas di Koramil Cikarang Utara - Eka Ratna K. XI IIS 2

        
                3.Pengatur Lalu Lintas di Koramil Cikarang Utara - Eka Ratna K. XI IIS 2
           Pada hari Rabu tanggal 15 Februari 2017 saya melakukan studi lapangan yang bertempat di jalan K.H. Dewantara tepatnya di depan Koramil Cikarang Utara. Saya mewawancarai seorang tukang parkir yang sedang melakukan pengamanan lalu lintas.
      Tukang parkir tersebut bernama Yudi. Lahir di Jakarta pada tanggal 07 September 1980. Ia tinggal di Kp. Cabang, Desa Karang Asih, Kecamatan Cikarang Utara. Sehari-harinya ia bekerja sebagai tukang parkir di depan Koramil Cikarang.
      Penghasilan sehar-harinya kurang menentu. Kadang ia mendapat Rp. 30.000,- sampai dengan Rp. 50.000,- per hari. Jika di kalikan dengan sebulan hanya mendapat Rp. 1.500.000,- tetapi tidak setiap bulannya. Ia bekerja dari jam 08.00 WIB – 21.00 WIB, itupun di bagi dua waktu dengan temannya satu lagi.
      Hasil yang ia dapatkan tidak di bagi dua dengan temannya, tetapi ia ambil sendiri karena masing-masing bagiannya.
            Ia tinggal bersama 4 orang yang terdiri dari Ibu, Bapak, anak, dan  beliau. Ia juga mempunya 1 orang anak kandung. Status ia sekarang adalah Single Parent.
      Rumah yang ia tempati adalah rumah asli. Ia setiap harinya menggunakan alat transportasi angkutan umum untuk menuju Koramil Cikarang Utara.
      Pendidikan terakhirnya yaitu Sekolah Teknik Mesin di Wijaya Kusuma daerah Cibitung. Ia juga pernah bekerja di PT (borongan) bahkan pernah menjadi Seccurity di berbagai PT. Ia sekarang bekerja untuk menghidupi anak semata wayangnya itu.        
    Kesehariannya bekerja menjadi tukang parkir untuk keluarga. Penghasilannyapun tidak menentu untuk menghidupi ke 3 anggota keluarganya.
    Kesan dari beliau adalah ‘’Jadilah orang yang sukses karena hidup itu membutuhkan segalanya’’, beliau juga berpesan "Jangan jadi orang yang pelit untuk memberi Rp. 1000,- kepada tukang parkir karenanya lalu lintas tidak merasakan kemacetan yang berkepanjangan’’








Sumber


Share:

0 comments:

Posting Komentar

Harap beri komentar yang positif. Oke boss.....

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

Populer di Indonesia

Sahabat Sejati

Informasi Terkini

Populer Bulanan

Populer Mingguan

Kirim Pesan

Nama

Email *

Pesan *

Arsip Blog